Home » » Tv Series Yang Memiliki Cerita Menarik

Tv Series Yang Memiliki Cerita Menarik

Written By Eko Sarjono Putra on Jumat, 10 Oktober 2014 | 05.00



      Kalian tahukan yang namanya tv series?, kalau gak tau Tv series adalah acara televisi berupa Drama atau serial tv yang mempunyai kelanjutan kayak film tapi mainnya setiap minggu atau setiap hari dan memiliki beberapa season, kali ini saya mau membahas tv series yang menarik langsung aja kita bahas






1. The Walking Dead
TWD_Thumb
        Pasti kalian sudah tidak asing dengan tv series yang satu ini, Serial yang menceritakan tentang sekolompok orang yang berusaha menyelamatkan diri dari Zombie yang mengepung seluruh dunia, Zombie menguasai dunia karena hampir seluruh penduduk dunia terkena virus yang masih belum diketahui sebab dan belum ditemukan penawarnya,

       Diceritakan Rick Grimes (Andrew Lincoln) Seorang anggota polisi yang sedang mengejar penjahat dan saat ingin menangkap penjahat itu melakukan perlawanan dan Rick tertembak dibahunya lalu tak sadarkan diri, lalu dia dibawah kerumah sakit  setelah sekian lama dia tak kunjung sadar, hingga akhirnya suatu hari dia tersadar dan bingung karena dia tidak melihat seorang pun di dalam rumah sakit, lalu ia berjalan keluar dan melihat banyak kantong jenazah yang tergeletak diluar, lalu setelah beberapa lama berjalan dia bertemu dengan sepasang ayah dan anak Morgan Jones (Lennie James) Dan Duane Jones (Adrian Kali Turner) Mereka merawat Rick dan menceritakan kejadiannya kepada Rick lalu Rick memutuskan meninggalkan mereka berdua untuk mencari istri dan anaknya


       Sekarang Serial The Walking Dead telah mencapai season ke 5 dibulan oktober ini
jika kalian ingin mendownload  Tv Seriesnya bisa menunggu update dari blog ini


2. Under The Dome
Hasil gambar untuk under the dome     








        Tv Series yang satu ini sangat menarik karena menceritakan tentang sekelompok orang dalam satu kota yang terjebak dalam sebuah kubah raksasa transparan yang tidak diketahui asalnya, dan mereka harus mencari jalan keluar, Tv Series yang dibintangi oleh Mike Vogel sebagai Dale ' Barbie ' Barbara sebagai mantan tentara yang tidak sengaja berada dalam kota itu karena terlibat dengan pertengkaran yang berujung pada pembunuhanSuami dari pemeran wanita Julia Shumway (Rachelle Lefevre) , lalu kubah pun muncul lalu mereka terperangkap didalam kubah

3. Sherlock Holmes BBC
Sherlock (2010) Poster     
       Tv Series yang menceritakan tentang detektif Sherlock Holmes yang selalu memecahkan misteri kasus kejahatan dengan cara yang luar biasa diperankan oleh Benedict Cumberbatch (Sherlock Holmes) dan ditemani oleh Martin Freeman ( Dr. John Watson) akan membuat anda terkesan dengan trik memecahkan misteri

4.The Flash (2014)
Poster
      Tv series yang baru rilis di akhir tahun 2014 ini adalah adaptasi dari komik dan film buatan DC Comic, serial yang menceritakan tentang seorang anak bernama Barry Allen seorang biasa yang kemudian mendapatkan kekuatan super karena tersambar oleh petir berwarna merah, Barry yang dulunya sering  dibully oleh teman-temannya 14 tahun yang lalu sekarang telah menjadi manusia tercepat didunia. Sekarang The Flash telah mencapai episode 4 di season pertamanya

5.Arrow

      Diceritakan seorang anak konglomerat yang bernama Oliver Queen terdampar di pulau terpencil di sekitaran laut cina setelah berpergian bersama ayah dan teman teman bisnisnya memakai kapal pesiar yang akhirnya karam karena badai, dan hanya Oliver, ayahnya dan satu rekan ayahnya  yang selamat tapi diatas perahu karet mereka tau kalau hanya satu yang dapat selamat jadi ayah Oliver membunuh teman dan dirinya sendiri untuk menyelamatkan anaknya, setelah 5 tahun terdampar dipulau Oliver Queen Selamat tapi dia tidak menjadi dirinya lagi dia menjadi sosok superhero yang memberantas kecurangan para pengusaha di kotanya
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

Visitor

Popular Posts

Comment

Random Post

Diberdayakan oleh Blogger.
 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. FreakGuy! - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger